Narrow wide chainring adalah sebuah chainring dengan profil mata gerigi/gigi yang berubah-ubah dengan pola lebar/sempit atau tebal ke kiri/kanan secara bergantian dan berurutan sepanjang geirigi/gigi chainring.
Narrow wide chainring dipakai pada sepeda dengan sistem penggerak single chainring (chainring tunggal), dengan tujuan menjepit rantai lebih kuat untuk menghindari lepasnya rantai.
Artikel Terkait
Tuliskan Komentar atau Review mu