Slammed Stem

Slammed stem adalah istilah stem yang dipasang sangat rendah, sehingga terlihat seperti menempel di atas head tube, tidak ada ruang antara head tube dengan stem sepeda.

Slammed stem dibuat untuk posisi bersepeda yang lebih rendah, bisa karena postur tubuh pesepeda, atau memang untuk mendapatkan posisi yang lebih aerodinamik. Dengan posisi tubuh yang lebih rendah akan membuat hambatan udara berkurang, sehingga laju sepeda bisa lebih cepat.

Stem panjang dan rendah (slammed)
Stem panjang dan rendah (slammed)

Artikel terkait: